Anak-anak minggu lalu kita sudah melakukan ulangan harian BAB 1. Hari ini kita masuk materi BAB 2 tentang KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP.
Pada pertemuan pertama pada bab ini, akan kita pelajari tentang perbedaan ciri-ciri benda (makhluk tak hidup) dengan ciri-ciri makhluk hidup.
Untuk memahaminya silahkan perhatikan video berikut ini dengan sungguh-sungguh.
Nah, setelah memahami materi tentang Ciri-Ciri Makhluk Hidup, sekarang kalian kerjakan 2 soal yang ada di video. Tulis jawaban kalian pada KOLOM KOMENTAR.
Tulis jawaban kalian dengan format sebagai berikut:
Nama :
Kelas :
Jawaban :
Nomor 1 = … (Tuliskan abjad beserta kalimatnya)
Nomor 2 = … (Tuliskan abjad beserta kalimatnya)